Pengurus Yaperma DPD Banten di Kantor Hukum Kabupaten Tangerang. (Foto: Istimewa)
Tangerang – Banten, Mediainvestigasi.Net – Para pengurus Yaperma DPD Banten melaksanakan rapat internal di Kantor Hukum Yaperma yang berada di perumahan Kirana Surya Blok F3.No.40,desa pesanggrahan Kecamatan Solear Kabupaten Tangerang, Minggu (7/8/2022).
Acara tersebut dipimpin Hendi Asmono Iskandar, selaku Ketua Yaperma DPD Banten menyampaikan, “kepada para pengurus untuk menjalin silahturahmi serta kerjasama dengan Dinas Perindustrian dan Perdagangan maupun masyarakat untuk menjadi garda terdepan dalam menerapkan amanat UU.No.8.Tahun 1999, Permendag 35 tahun 2021,PP 89 tahun 2019. Untuk melaksanakan pengawasan bersama pemerintah dan masyarakat, serta memberikan edukasi, sosialisasi dan advokasi guna mendapatkan kepastian hukum bagi konsumen,” tegasnya.
(Shendy Marwan)
Penerbit: Redaksi Mediainvestigasi.Net